spot_img

Gempa 6.4 M Mentawai Getarannya Dirasakan Sampai ke Solok

Solok, SuhaNews – Senin (29/8) masyarakat Kabupaten Solok dikejutkan oleh goyangan gempa pukul 10.29 WIB yang berpusat di Mentawai. 6.4

Dari data yang dirilis oleh BMKG, gempa pada 29 Agustus 2022 pukul 10.29.14 WIB ini berpusat di Mentawai dengan kekuatan 6.4 Magnitudo berada di kedalaman 10 km.

Baca juga: Mahasiswa Universitas Pertamina Tawarkan Solusi Mitigasi untuk Wilayah Rawan Gempa

Gempa yang berpusat di 161 km barat laut Kepualaun Mentawai Sumatera Barat ini tidak berpotensi Tsunami.

Goyangan yang cukup keras dirasakan di sebegaian besar Kabupaten Solok, di Koto Baru, masyarakat dan pegawai berlari keluar rumah dan gedung kantor akibat kuatnya gioyangan yang terasa saat berada di dalam gedung.

Sebelumnya pada pukul 05.34 WIB gempa juga terasa di Solokm dengan pusat masih di Mentawai. (*)

Berita Terkait :

Facebook Comments

BACA JUGA  Sekdako Pariaman, Yota Balad Buka Lomba Cerdas Qur'an Padang TV