Mulai Senin 18 Mei, RSUD Padang Panjang Kembali Beroperasi

SuhaNews. Setelah melakukan beberapa persiapan, RSUD Kota Padang Panjang mulai besok Senin (18/5) hari ini akan membuka kembali jadwal pelayanan Poli Klinik seperti biasa. Hal...

Tambah 11 dari Kota Padang, Total 408 Kasus Positif Covid-19 di Sumbar

SuhaNews. Hingga Minggu (17/5) sudah 408 kasus positif Covid-19 di Sumbar, bertambah 12 kasus dari Sabtu (16/5) kemarin. 12 Kasus baru ini 11 diantaranya...

Komunikasi Bencana Berujung Tragedi Komunikasi

Tragedi komunikasi pengendalian bencana wabah pendemik covid-19 yang terjadi di Posko Lubuk Peraku (13/5) Kota Padang berbuntut ke ranah hukum, lantaran pada video itu...

Pertahankan Zona Hijau, Sawahlunto Perketat Pintu Masuk

SuhaNews. Untuk mempertahankan status zona hijau Pandemi Covid-19, kota Sawahlunto memperketat penjagaan di pintu masuk perbatasan. Petugas memeriksa setip orang yang hendak masuk wilayah...

Wabup Zuldafri Darma: 50 Persen Warga Tanah Datar Terdampak Covid-19

Batusangkar, SuhaNews - Wabup Tanah Datar Zuldafri Darma mengingatkan bahwa semua warga masyarakat yang sudah terdata, pasti akan memperoleh bantuan sosial tunai (BST). Karena...

Lion Air Kembali Beroperasi Mulai 10 Mei

SuhaNews. Dijadwalkan pada Minggu (10/5) 3 Maskapai penerbangan Lion Air (kode penerbangan JT), Wings Air (kode penerbangan IW), Batik Air (kode penerbangan ID) member...

Warga Agam yang Positif Covid-19 Ternyata Orang Payakumbuh

SuhaNews — Warga Payakumbuh, yang berdomisili di Padang Tarok, Kecamatan Baso, Kabupaten Agam dinyatakan positif covid-19. Tertularnya pria berusia 62 tahun ini tercatat sebagai...

Walikota Padang Panjang, Fadly Amran Antarkan Langsung BLT ke Rumah Warga

Padang Panjang,SuhaNews – Kepedulian Wali Kota Padang Panjang, Fadly Amran terhadap warganya yang terdampak covid-19 diapresiasi berbagai pihak. Setelah mengontak langsung tenaga kesehatan yang...

Kota Solok Bentuk Satgas PSBB, Pelanggar Akan Ditindak

Solok, SuhaNews. Sebelum Penerapan PSBB 22 April 2020 mendatang, Pemerintah Kota Solok terus mematangkan persiapan. Senin (20/4) digelar rapat persiapan di Bappeda Kota Solok. Hadir...

Pemkab Tanah Datar Siapkan 4 Klinik Pendaftaran Kartu Pra Kerja

SuhaNews - Pemerintah Kabupaten Tanah Datar menyediakan empat klinik pendampingan pendaftaran Program Kartu Prakerja bagi masyarakat yang terdampak Covid-19.  Keempat klinik itu ada di Dinas...

Kumpulkan Donasi, BKMT Bukittinggi Serahkan APD Untuk Paramedis Covid-19

Bukittinggi, SuhaNews. Pengurus Daerah Badan Kontak Majelis Taklim (BKMT) Bukittinggi yang di Ketua H. Syamsul Bahri, S.HI., MA, Sekretaris : Ahmad Antoni, S.HI dan...

Kecelakaan Truk dan Pick Up di Kayu Tanam, 1 Meninggal Dunia

SuhaNews. kecelakaan kembali terjadi di jalur Padang Panjang Bukittinggi tepatnya di kawasan KayuTanam, pada Minggu (12/4) pagi sekitar pukul 06.00 WIB. Kecelakaan antara truk...

Dinas Dukcapil Solok Selatan Berikan Layanan Online saat Pandemi Covid-19

Solok Selatan, SuhaNews  - Dinas Kependudukan dan  Pencatatan Sipil (Dukcapil) Kabupaten Solok Selatan berikan layanan dokumen kependudukan secara online/WhatsApp (WA) saat pandemi covid-19. Setiap...

Peduli Covid-19, Pengurus Masjid Nurul Falah Galang Sumbangan

SuhaNews - Pengurusan Masjid Nurul Falah Nagari Limo Kaum, Kabupaten Tanah Datar membentuk relawan satgas pemberian bantuan jamaah yang terdampak kebijakan tanggap darurat virus...

Disdukcapil Kab. Solok Tak Lagi Layani Masyarakat Dengan Tatap Muka

Arosuka, SuhaNews. Kantor Dinas Kependudukan dan catatan sipil kabupaten Solok melakukan penundaan layanan tatap muka secara langsung untuk mengantisipasi Corona virus disease 2019 mulai...

Must read